Bupati Kasmarni Lantik 31 Pejabat Tinggi Pratama

Bupati Bengkalis Kasmarni melantik 31 pejabat tinggi Pratama di ruang Dang Merdu, Kantor Bupati Bengkalis.
📸 Bupati Kasmarni resmi melantik 31 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Jumat (21/11/2025) siang.

Bengkalis, detik45.com Bupati Bengkalis Kasmarni resmi melantik dan mengambil sumpah 31 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Jumat (21/11/2025), di ruang Dang Merdu Lt. IV Kantor Bupati Bengkalis.

Berikut daftar lengkap pejabat yang dilantik:

1. Ed Efendi, SH, MH – Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkalis

2. Drs. Johansyah Syafri – Staf Ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia

3. Andris Wasono, AP, M.Si – Staf Ahli Bupati Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik

4. Toharudin, SH, M.Si – Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkalis

5. Aulia, S.Pi, MT – Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Bengkalis

6. Rafiardhi Ikhsan, S.STP, M.Si – Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Bengkalis

7. Rinto, SE, M.Si – Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Kabupaten Bengkalis

8. Djamaludin, AP, M.Si – Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Bengkalis

9. Agus Sofyan, S.STP, MPA – Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Kabupaten Bengkalis

10. Emilda Susanti, S.STP, M.IP – Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Bengkalis

11. H. Hambali, S.Pd.I – Kepala Dinas Sosial Kabupaten Bengkalis

12. Basuki Rakhmad, AP, M.Si – Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Kabupaten Bengkalis

13. Hendrik Dwi Yatmoko, S.Sos, MT – Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Bengkalis

14. Fadhlan Fuad Daulay, AP, M.Si – Kepala Badan Riset dan Inovasi Daerah Kabupaten Bengkalis

15. Susy Hartati, SP, M.Si – Kepala Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Bengkalis

16. dr. Azahari Effendy – Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Bengkalis Kabupaten Bengkalis

17. Drs. Sufandi – Kepala Dinas Perkebunan Kabupaten Bengkalis

18. Alfakhrurrazy, ST, M.Si – Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Bengkalis

19. Hadi Prasetyo, ST., M.Si – Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkalis

20. Muhammad Adi Pranoto, S.E., M.M – Kepala Dinas Perumahan, Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Bengkalis

21. Dr. Suwarto, S.Pd, M.Pd – Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Bengkalis

22. Paulina, S.Pi, M.Si – Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Bengkalis

23. Ardiansyah, ST, MT – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Bengkalis

24. Supardi, S.Sos, MH – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Bengkalis

25. Edi Sakura, S.Pd, M.Pd – Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Bengkalis

26. Syahruddin, SH, MM – Staf Ahli Bupati Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan

27. Zulpan, ST – Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Bengkalis

28. Tarmizi, SP, M.Si – Kepala Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura dan Peternakan Kabupaten Bengkalis

29. Mohammad Azmir, S.Hut.T, M.Sc – Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Bengkalis

30. Salman Alfarisi, ST – Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bengkalis

31. Dr. H. Aready, SE, M.Si – Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Bengkalis

Pelantikan diakhiri dengan pengambilan sumpah jabatan bagi seluruh pejabat yang hadir.[ril]

 

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin berbagi foto? Silakan SMS ke 0821 7241 8111 / 0852 7850 2555 via EMAIL: redaksidetik45@gmail.com (mohon dilampirkan data diri Anda)

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*