
Satgas Preemptif Polres Kuansing Gencarkan Keselamatan Berlalu Lintas Dalam Rangka Operasi Keselamatan Lacang Kuning 2024
KUANTAN SINGINGI, detik45.com – Satgas Preemptif Polres Kuansing melakukan kegiatan pemasangan stiker, spanduk, dan penyebaran brosur serta penling dalam rangka operasi keselamatan Lancang Kuning tahun 2024. […]